Kalau Mau Datangkan Donnarumma, MU Harus....
Gianluigi Donnarumma masih belum menemukan tim baru. Manchester United disebut-sebut siap mempertimbangkan kiper Paris Saint-Germain itu, namun dengan satu syarat tertentu. PSG sendiri sudah mencoret nama Donnarumma dari rencana musim ini. Klub asal Prancis itu kini mengandalkan penjaga gawang anyar, Lucas Chevalier. Keputusan...
Man United Kini Dikaitkan dengan Eduardo Camavinga
Manchester United masih aktif mencari tambahan amunisi di lini tengah. Kali ini, Setan Merah dikabarkan menaruh minat pada gelandang Real Madrid, Eduardo Camavinga. Jumlah opsi di lini tengah MU berkurang setelah Christian Eriksen memutuskan pergi, sementara Toby Collyer dipinjamkan ke West Bromwich Albion. ...
Alonso Masih Akan Utak-atik Duet Pertahanannya
Real Madrid membuka musim dengan menurunkan Dean Huijsen berduet bersama Eder Militao di jantung pertahanan. Meski demikian, pelatih Xabi Alonso menegaskan bahwa komposisi ini tidak bersifat tetap. Laga tersebut menjadi penampilan perdana duet Huijsen-Militao. Huijsen sendiri baru bergabung pada musim panas ini dari Bournemouth,...
Milan Mau Pinjam Boniface, Hojlund Makin Gak Jelas
Situasi penyerang Manchester United, Rasmus Hojlund, semakin tidak jelas. Pasalnya, AC Milan kini justru mengincar Victor Boniface dari Bayer Leverkusen. Awalnya, Milan berniat meminjam Hojlund. Akan tetapi, pembicaraan tersendat lantaran pihak Rossoneri menolak klausul kewajiban membeli secara permanen pada musim panas mendatang. Sementara...
Debut Trent di LaLiga Kok Gitu?
Trent Alexander-Arnold resmi melakoni laga perdananya di LaLiga. Bek kanan anyar Real Madrid itu menjadi sorotan karena penampilannya dianggap kurang maksimal. Untuk pertama kalinya, Trent merasakan atmosfer kompetisi Spanyol. Ia diturunkan oleh Xabi Alonso saat Los Blancos menjamu Osasuna di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu...
Dear Salah, Lebih Kuat Liverpool Sekarang atau Musim Lalu?
Liverpool melakukan transfer besar musim panas ini dengan perekrutan sejumlah talenta penting. Mohamed Salah pun ditanya pandangannya soal skuad saat ini. Liverpool sudah belanja hampir 300 juta paun musim panas ini. Sejumlah pembelian pentingnya adalah Jeremie Frimpong, Florian Wirtz, Milos Kerkez, Hugo Ekitike, hingga...
Mau Dijual, Eze dan Guehi Tetap Dimainkan Palace
Crystal Palace memang mau melepas Eberechi Eze dan Marc Guehi. Tapi, keduanya akan tetap diturunkan saat melakoni Playoff Conference League. Masa depan dua bintang The Eagles itu memang lagi dispekulasikan. Eze dikabarkan kian dekat gabung dengan Tottenham Hotspur setelah mencapai kata sepakat soal kontrak. ...
Konferensi Sepakbola dan Sains Kembali Digelar
National Conference Football Science (NCFS) 2025 akan berlangsung awal pekan depan. Agenda ini bertema Bersama Membangun Sepakbola Indonesia Menuju Piala Dunia. di Gedung CRCS Lt. III, Institut Teknologi Bandung (ITB) pada 25-27 Agustus 2025. Ini adalah edisi kedua dari event tersebut yang sebelumnya sukses...
Brentfotd Tolak Tawaran Ketiga Newcastle untuk Wissa
Newcastle United masih harus berupaya keras untuk mendapatkan Yoane Wissa. Sebab Brentford baru saja menolak tawaran ketiga The Magpies. Wissa memang jadi salah satu pemain incaran Newcastle untuk mengisi lini depan musim ini. Sebab, Newcastle sudah ditinggal Callum Wilson yang kontraknya habis dan berpotensi...
Gyokeres Dibela: Henry Dulu Juga Butuh Waktu di Arsenal
Debut Viktor Gyokeres bersama Arsenal saat melawan Manchester United mengecewakan. Gyokeres dinilai masih butuh waktu untuk beradaptasi. Gyokeres main sebagai starter saat Arsenal tandang ke Old Trafford di pekan pertama Premier League 2025/2026, Minggu (17/8/2025) malam WIB. Namun, meski Arsenal menang 1-0, performa Gyokeres dinilai...
Showing 1691 to 1700 of 5216 results