Berita

Banten International Stadium Bisa Jadi Opsi Alternatif Kandang Timnas

Banten International Stadium Bisa Jadi Opsi Alternatif Kandang Timnas

PSSI mantap menetapkan Banten International Stadium (BIS) sebagai opsi alternatif kandang Timnas Indonesia. Stadion ini dinilai punya fasilitas yang mumpuni. Penetapan ini diputuskan setelah Ketum PSSI Erick Thohir melakukan kunjungan ke BIS, Jumat (22/8/2025). Kunjungan itu memberikan impresi yang positif. "Saya terkejut dan...

Ketika Manajer dan Pemilik Nottingham Forest Tak Lagi Akur

Ketika Manajer dan Pemilik Nottingham Forest Tak Lagi Akur

Alarm bahaya muncul dari Nottingham Forest. Sebab sang manajer Nuno Espirito Santo tidak lagi akur dengan pemilik klub. Duh! Rumor soal retaknya hubungan Nuno dan Evangelos Marinakis sudah tercium media sejak musim lalu. Keduanya tertangkap kamera bersitegang setelah Forest diimbangi Leicester City 2-2 di...

Ballon d'Or 2025: Kounde Bingung Pilih Yamal atau Dembele

Ballon d'Or 2025: Kounde Bingung Pilih Yamal atau Dembele

Lamine Yamal dan Ousmane Dembele masuk ke dalam daftar kandidat peraih Ballon d'Or 2025. Bek Barcelona dan Timnas Prancis, Jules Kounde, bingung memilih yang mana. Yamal merupakan rekan setim Kounde di skuad Los Cules. Sementara Kounde dan Dembele bahu-membahu di Les Bleus. Bersama...

Depak Donnarumma, Luis Enrique: Saya Biasa Bikin Keputusan Sulit

Depak Donnarumma, Luis Enrique: Saya Biasa Bikin Keputusan Sulit

Luis Enrique dikritik karena secara mengejutkan mendepak Gianluigi Donnarumma. Padahal, Donnarumma memainkan peran penting ketika PSG merebut treble. Kiper top Italia itu secara otomatis masuk daftar pemain yang dijual setelah PSG menggaet Lucas Chevalier dari Lille. Kontrak Donnarumma tinggal setahun, dan dicoret untuk laga Piala...

Mueller pada Messi: Aku Akan Memburumu Lagi!

Mueller pada Messi: Aku Akan Memburumu Lagi!

Thomas Mueller baru saja bergabung dengan Vancouver Whitecaps. Mueller antusias memperbarui rivalitasnya dengan Lionel Messi bersama Inter Miami di MLS. Mueller dan Messi pernah saling bersaing di Eropa dalam ajang Liga Champions. Ketika itu Mueller masih membela Bayern Munich, sedangkan Messi bernaung di Barcelona...

Walcott Bilang Gyokeres Butuh Banyak Adaptasi, tapi Saat Sudah Klik...

Walcott Bilang Gyokeres Butuh Banyak Adaptasi, tapi Saat Sudah Klik...

Viktor Gyokeres sudah memainkan debutnya untuk Arsenal akhir pekan lalu. Theo Walcott, mantan penyerang Arsenal, membahas penampilannya. Gyokeres direkrut the Gunners dari Sporting CP pada bursa transfer musim panas ini. Kedatangannya diharapkan bisa menambah daya dobrak lini depan Arsenal. Namun, debut Gyokeres ketika...

Fulham Vs Man United: Cunha Subur Lawan The Cottagers

Fulham Vs Man United: Cunha Subur Lawan The Cottagers

Manchester United akan berhadapan dengan Fulham di Liga Inggris akhir pekan ini. Matheus Cunha mempunyai rekor sip melawan The Cottagers. Fulham vs MU akan digelar di Craven Cottage, Minggu (24/8/2025). Laga itu akan kickoff pada pukul 22.30 WIB. Di sepanjang kariernya di Liga Inggris,...

Gerak Senyap Arteta di Balik Transfer Eze ke Arsenal

Gerak Senyap Arteta di Balik Transfer Eze ke Arsenal

Eberechi Eze semakin dekat bergabung dengan Arsenal, setelah sebelumnya ramai diberitakan menuju Tottenham Hotspur. Ada campur tangan manajer The Gunners, Mikel Arteta, dalam langkah transfer ini. Arsenal melakukan manuver mengejutkan dengan mendatangkan Eze. Penyerang Crystal Palace itu berhasil dibajak, padahal sebelumnya disebut-sebut segera merapat...

Respons Maresca atas Drama Medsos Wesley Fofana

Respons Maresca atas Drama Medsos Wesley Fofana

Aktivitas media sosial Wesley Fofana kembali menimbulkan polemik. Manajer Chelsea, Enzo Maresca, akhirnya buka suara mengenai hal tersebut. Baru-baru ini, Fofana menyita perhatian publik setelah menghapus seluruh konten yang berkaitan dengan Chelsea di akun Instagram pribadinya. Tindakan itu memunculkan spekulasi dan tanda tanya besar...

Juara Liga Champions Jadi Tujuan Utama Barcelona

Juara Liga Champions Jadi Tujuan Utama Barcelona

Barcelona sudah 10 tahun lamanya tak meraih trofi Liga Champions. Los Cules kini bertekad mengakhiri paceklik tersebut dengan menargetkan pulang membawa trofi Si Kuping Besar musim ini. Terakhir kali Barcelona menjuarai Liga Champions adalah pada 2015. Setelah itu, Blaugrana kerap mengalami periode kelam dengan...

Showing 1671 to 1680 of 5216 results

EMASPUTIHTOTO