Berita

Indonesia Bungkam Filipina Lewat Gol Bunuh Diri, Vanenburg Akui Beruntung

Indonesia Bungkam Filipina Lewat Gol Bunuh Diri, Vanenburg Akui Beruntung

Timnas Indonesia U-23 menang tipis 1-0 atas Filipina pada laga kedua Piala AFF U-23 2025. Pelatih Garuda Muda Gerald Vanenburg akui timnya menang beruntung. Bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Jumat (18/7/2025), Timnas U-23 mencetak gol pada menit ke-23. Jaime Rozquillo...

Conte: De Bruyne Penting Banget buat Proyek Napoli

Conte: De Bruyne Penting Banget buat Proyek Napoli

Antonio Conte belum tahu dampak apa yang akan diberikan Kevin de Bruyne di lapangan untuk Napoli. Tapi yang pasti, pengalamannya penting banget buat skuad. Napoli langsung juara Liga Italia di musim pertama bersama Antonio Conte pada 2024/2025 lalu. Sukses itu diakui Conte sebagai sesuatu yang...

PSSI Dorong Pembangunan Ekosistem Pelatih Sepakbola

PSSI Dorong Pembangunan Ekosistem Pelatih Sepakbola

PSSI menggelar National Coach Conference 2025 dalam upaya mendorong pembangunan ekosistem pelatih. Sebab, pembangunan sepakbola tidak lepas dari peran pelatih. Acara yang diprakarsai PSSI dan Kemenpora itu digelar di Jakarta International Stadium (JIS), Jumat (18/7). Sebanyak 300 pelatih dari berbagai daerah dihadirkan dengan tujuan...

Modric kepada Milan: Jangan Puas dengan yang Sedang-Sedang Saja

Modric kepada Milan: Jangan Puas dengan yang Sedang-Sedang Saja

Luka Modric ingin AC Milan mematok target setinggi-tingginya musim depan. Modric tidak mau Milan jadi tim medioker. Modric belum lama ini resmi jadi pemain Milan usai gabung dengan status bebas transfer. Gelandang asal Kroasia itu telah menuntaskan perjalanannya di Real Madrid selama 13 tahun....

Winger Filipina Puji Penampilan Selamat Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23: Lawan yang Hebat!

Winger Filipina Puji Penampilan Selamat Timnas Indonesia U-23 di Piala AFF U-23: Lawan yang Hebat!

Timnas Filipina U-23 gagal melanjutkan tren positif di Piala AFF U-23 2025. Mereka menyerah dengan skor 0-1 dari sang tuan rumah dalam laga kedua di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (18/7/2025). Gol bunuh diri dari bek Timnas Filipina U-23, Jaime Rosquillo, di menit...

Klasemen Grup A Piala AFF U-23 2025 usai Indonesia Tekuk Filipina

Klasemen Grup A Piala AFF U-23 2025 usai Indonesia Tekuk Filipina

Indonesia memimpin klasemen sementara Grup A Piala AFF U-23 2025 usai mengalahkan Filipina 1-0. Namun Garuda Muda belum pasti lolos. Bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (18/7), kemenangan Indonesia tercipta lewat own goal Jaime Rosquillo di menit ke-23. Tambahan tiga poin membuat tim...

Indonesia Vs Filipina: Gol Bunuh Diri Menangkan Garuda Muda 1-0

Indonesia Vs Filipina: Gol Bunuh Diri Menangkan Garuda Muda 1-0

Timnas Indonesia U-23 menang 1-0 atas Filipina pada laga Grup A Piala AFF U-23 2025. Garuda Muda meraih tiga angka berkat gol bunuh diri Jaime Rosquillo. Laga Indonesia vs Filipina di lanjutan pertandingan Grup A Piala AFF U-23 2025 digelar di Stadion Utama Gelora...

PR Timnas Indonesia: Adaptasi Cuaca Sebelum ke Arab Saudi

PR Timnas Indonesia: Adaptasi Cuaca Sebelum ke Arab Saudi

Cuaca panas di Arab Saudi menjadi salah satu hal yang dinilai akan menjadi kendala bagi Timnas Indonesia. Maka Skuad Garuda harus beradaptasi secepatnya. Timnas Indonesia akan main di Arab Saudi yang menjadi tuan rumah Grup B pada Ronde 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Tim...

Arda Guler Asyik Main Padel

Arda Guler Asyik Main Padel

Aktivitas padel ikut mengisi waktu liburan Arda Guler. Bintang Real Madrid itu terlihat asyik bermain padel di sebuah resor mewah di Turki. Seperti dilansir Daily Mail, aktivitas main padel itu dilakoni Arda Guler pada pekan ini di resor Cullinan Belek, yang disebut-sebut menjadi destinasi favorit...

Napoli Gaet Noa Lang dari PSV

Napoli Gaet Noa Lang dari PSV

Napoli punya tambahan tenaga di lini serang untuk mengarungi musim depan. Il Partenopei baru saja menuntaskan transfer striker PSV Eindhoven Noa Lang. Dikutip Football Italia, Lang dibeli Napoli dengan banderol 25 juta euro atau sekitar Rp 473 miliar plus bonus 3 juta euro. PSV...

Showing 2241 to 2250 of 5231 results

EMASPUTIHTOTO