Susunan Pemain AC Milan vs Napoli Diprediksi: Conte Hadapi Masalah di Lini Belakang, Milan Andalkan Pulisic dan Gimenez
AC Milan akan menghadapi laga krusial melawan Napoli pada pekan kelima Serie A 2025/2026. Pertandingan ini akan berlangsung di San Siro pada Senin (29/9/2025) dini hari WIB. Pertandingan diprediksi berlangsung ketat karena mempertemukan dua tim yang sedang dalam performa apik. Milan saat ini tengah...
Haaland Langsung Menggila!
Manchester City memang tidak membuka musim dengan begitu mulus, namun Erling Haaland langsung menunjukkan keganasannya. Striker berusia 25 tahun itu terus menyalurkan gol demi gol. Haaland memborong dua gol saat membantu City menghancurkan Burnley 5-1 di Etihad Stadium, Sabtu (27/9/2025) malam WIB. Torehan tersebut...
MU di Era Amorim: Belum Pernah Menang Beruntun
Manchester United di bawah asuhan Ruben Amorim benar-benar tampak kelabu. Dalam kompetisi Premier League, tim Setan Merah racikan Amorim sama sekali belum mampu mencatat kemenangan dua kali beruntun! MU sebenarnya sempat memperoleh modal positif setelah mengalahkan Chelsea 2-1, sebelum melawat ke markas Brentford pada...
Malaysia Kena Masalah Naturalisasi, Pelatihnya Pernah Bilang Begini
Malaysia dijatuhi hukuman oleh FIFA akibat persoalan naturalisasi pemain. Sang pelatih timnas, Peter Cklamovski, sempat menyinggung hal ini dengan nada bercanda. FIFA resmi memberikan sanksi kepada Federasi Sepakbola Malaysia (FAM) terkait kasus naturalisasi. Tujuh pemain Timnas Malaysia yang mendapat status kewarganegaraan baru diduga menggunakan...
Chelsea Hobi Belanja dari Brighton, Hobi Kalah Juga
Chelsea seakan gemar sekali berbelanja pemain dari Brighton. Namun, kenyataannya hal itu belum cukup membuat The Blues mampu mengalahkan tim berjuluk Burung Camar. Malah lebih sering tumbang! Terbaru, Chelsea harus menerima kekalahan 1-2 dari Brighton pada lanjutan pekan keenam Premier League, Sabtu (27/9) malam...
Langka! Liverpool, Chelsea & MU Kalah di Hari yang Sama
Liverpool, Chelsea, dan Manchester United kompak menelan kekalahan di pekan keenam Premier League musim ini. Hal tersebut jadi yang pertama dalam lebih dari tiga dekade! Manchester United, yang bertamu ke markas Brentford di laga pembuka pekan keenam, tumbang 1-3. Setan Merah selalu tertinggal dalam...
Kekalahan Beruntun Chelsea Bikin Enzo Maresca Marah Besar
Pelatih Enzo Maresca meluapkan kekesalannya setelah Chelsea kalah 1-3 dari Brighton di Stamford Bridge, Sabtu (27/9/2025). Ia secara terbuka mengkritik para pemainnya yang dinilai sering "memberi hadiah" kepada lawan. Kekalahan ini merupakan yang kedua beruntun bagi The Blues, yang makin diperparah dengan kartu merah...
Xabi Alonso Tunjukkan Sikap Sportif Setelah Kekalahan dari Atletico: Kami yang Bertanggung Jawab, Bukan Wasit
Pelatih Real Madrid, Xabi Alonso, menunjukkan sikap terbuka dan apa adanya setelah timnya dibungkam Atletico Madrid dalam laga derby. Ia tidak menyalahkan siapa pun dan menilai kekalahan tersebut memang pantas diterima. Dalam pertandingan yang berlangsung di Riyadh Air Metropolitano pada Sabtu (28/9/2025), Los Blancos...
Prediksi Starting XI Juventus vs Atalanta: Bremer Turun Gunung, Yildiz dan Adzic Jadi Tumpuan Kreativitas
Juventus Bersiap Hadapi Atalanta di Allianz Stadium: Laga Krusial Lanjutan Tren Positif Juventus akan menjamu Atalanta di Allianz Stadium dalam laga pekan kelima Serie A 2025/2026, Sabtu (27/09/2025) malam WIB. Duel ini menjadi peluang bagi Si Nyonya Tua untuk meneruskan performa impresif mereka di...
Mantan Punggawa Liverpool Bikin MU Gigit Jari di Laga Kontra Brentford
Brentford Tundukkan Manchester United 3-1 di Kandang Brentford berhasil menumbangkan Manchester United dengan skor 3-1 dalam laga pekan keenam Premier League 2025/2026 yang digelar di Gtech Community Stadium, Sabtu (27/9). Kemenangan ini menandai performa solid tuan rumah, sementara Setan Merah kembali terpeleset dalam upaya...
Showing 1171 to 1180 of 5206 results